Lompat ke konten
Kategori Home » Ekonomi » Apa itu Term Loan ?

Apa itu Term Loan ?

  • oleh

Term loan adalah kredit usaha dengan umur lebih dan satu tahun dan kurang dari 10 tahun. Pada umumnya term loan dibayar kembali dengan angsuran tetap selama suatu periode tertentu (amortization payments) misalkan pembayaran angsuran dilakukan setiap bulan, setiap icuartal atau setiap tahun. Term loan ini biasanya diberikan oleh Bank dagang, Perusahaan asuransi, suppliers atau “Manufactures”.

Dari golongan yang terakhir ini sering memberikan jenis kredit ini kepada “retailer”nya. Retailer dan bahan makanan yang diawetkan membutuhkan alat pendingin untuk dapat menyimpan barang dagangannya. Untuk keperluan itu supplier bahan makanan tersebut sering membantu retailernya dengan menjual alat pendingin yang diperlukan itu secara kredit kepada retailemya.

Retailer tersebut harus mengangsumya dalam jangka waktu tertentu misalnya 5 sampai 10 tahun. Demikian pula pabrik suatu mesin sering menjual mesin hasil produksinya kepada perusahaan atau pabrik yang membutuhkan dengan cara “term loan” tersebut. Bagaimana cara menetapkan besamya jumlah angsuran setiap tahunnya dapat diberikan contoh di bawah mi.

Contoh.

Suatu perusahaan akan membeli sebuah mesin dengan harga Rp. 1.000.000,00 dan suatu pabrik dengan syarat pembayaran dalam jangka waktu 10 tahun dengan bunga 5% per tahun dihitung dari si pinjaman, dan bahwa angsuran pinjaman plus bunga dibayar dalam 10 kali pembayaran tahunan yang sama besar jumlahnya. Besar jumlah angsuran pinjaman plus bunga setiap tahunnya dan dihitung dengan menggunakan label P.V. dan suatu annuity (Tab A2) dengan rumus:

di mana R adalah pembayaran tahunan. An adalah nilai sekarang dari annuity, dan IF adalah Interest Factor yang bersangkutan yang terdapat dalam tabel P.V. dari annuity. Dalam contoh di atas ialah 1.1 pada tabel tersebut atas dasar tingkat bunga 5% untuk tahun ke 1 (angsuran ke 10) dan diketemukan angka 7,722.

Dengan demikian maka R dapat dihitung:

Untuk perusahaan hutan dengan sistem mekanis model “term loan“ dengan jangka waktu hutang 5-10 tahun, biasanya dipakai untuk kredit alat-alat berat yang umur pakainya berkisar antara 5-10 tahun. Dalam kaitannya dengan kelayakan teknis/produksi, tentunya harus dikaitkan dengan jaminan rencana kerja jangka panjang. Untuk perusahaan yang lestari tentunya telah ada

Rencana Pengaturan Kelestarian Hutan, yang isinya mengatur rencana kegiatan teknis kehutanan jangka panjang (misalnya 10 tahun) dan telah diproyeksikan menurut waktu dan tempat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *