Lompat ke konten
Kategori Home » STABILITAS EKOSISTEM

STABILITAS EKOSISTEM

KESEIMBANGAN DAN STABILITAS EKOSISTEM

  • oleh

Ekosistem dicirikan oleh jaringan hubungan yang kompleks antara individu organisme (yang dibentuk melalui aliran energi dan hara), dan oleh suatu mosaik perputaran arus bolak batik perubahan pada satu sistem yang memungkinkan terjadinya reaksi pada banyak bagian dari sistem yang sama dan pada ekosistem tetangganya. Sudah disadari bersama bahwa ekosistem yang telah berlangsung lama akan mencapai kondisi mantap (steady-state) sebagai ciri sistem terbuka pada umumnya.

Selengkapnya »KESEIMBANGAN DAN STABILITAS EKOSISTEM