1. PERTUMBUHAN DAN PERDAGANGAN: KASUS NEGARA KECIL
Ciri; Negara kecil tidak bisa mempengaruhi harga. Dia hanya sebagai price taker. Jika output komoditi ekspor suatu negara tumbuh secara proporsional lebih besar dibanding komoditi impornya pada harga konstan, maka pertumbuhan akan cenderung mendorong expansi perdagangan > protrade
Ekspansi output mempunyai efek netral terhadap perdagangan jika ekspansi output mendorong ekspansi perdagangan pada tingkat yang sama.
Pertumbuhan menyebabkan volume perdagangan naik atau turun? > Tergantung dari:
- tingkat pertumbuhan ekspor dan impor
- pola konsumsi
Jika pertumbuhan komoditi potensi untuk diekspor lebih besar dari pada pertumbuhan komoditi potensi untuk diimpor maka disebut PROTRADE.
Jika pertumbuhan komoditi potensi untuk diimpor lebih besar daripada pertumbuhan komoditi potensi untuk diekspor maka disebut ANTITRADE (NEUTRAL).
Pertumbuhan Faktor dan Perdagangan

2. PERTUMBUHAN DAN PERDAGANGAN: KASUS NEGARA BESAR
Ciri : negara besar dapat mempengaruhi harga
A. PERTUMBUHAN, TOT DAN WELFARE

B. IMMISERIZING GROWTH adgish Bhagwati)

Kekayaan meningkat ® kesejahteraan naik ® TOT turun ® menurunkan
kesejahteraan yang Iebih jauh.
C. KEUNTUNGAN PERDAGANGAN
