Lompat ke konten
Kategori Home » akuntansi

akuntansi

Menggunakan tingkat pengembalian atas modal yang digunakan

  • oleh

Tingkat pengembalian atas modal yang digunakan dapat dipakai sebagai ukuran profitabilitas untuk total perusahaan, pabrik individual, dan produk. Ketika analisis total dari suatu perusahaan dan perbandingan dengan rasio industri adalah signifikan bagi manajemen eksekutif, maka nilai riil dari tingkat pengembalian atas modal yang digunakan adalah untuk pengukuran dan pengendalian laba internal.

Selengkapnya »Menggunakan tingkat pengembalian atas modal yang digunakan

Tingkat Pengembalian atas Modal yang Digunakan

  • oleh

Tingkat pengembalian atas modal yang digunakan (rate of return on capital employed) adalah rasio laba terhadap modal yang digunakan dalam suatu bisnis. Ukuran ini digunakan sebagai ukuran internal. Karena modal yang digunakan dalam suatu bisnis biasanya dianggap sebagai investasi, maka rasio ini disebut sebagai pengembalian atas investasi (return on investment – ROI).

Selengkapnya »Tingkat Pengembalian atas Modal yang Digunakan

Keunggulan, Fungsi dan Perilaku Activity-Based Management (ABM)

  • oleh

Keunggulan utama pendekatan Activity-Based Management (ABM) yaitu

  • ABM mengukur efektivitas proses dan aktivitas bisnis kunci dan mengindentifikasi bagaimana proses dan aktivitas tersebut dapat diperbaiki untuk menurunkan biaya dan meningkatkan nilai (value) bagi pelanggan.
  • ABM memperbaiki fokus manajemen dengan cars mengalokasikan sumber daya untuk menambah nilai aktivitas kunci, pelanggan kunci, produk kunci, dan metode untuk  mempertahankan keunggulan kompetitif perusahaan.
Selengkapnya »Keunggulan, Fungsi dan Perilaku Activity-Based Management (ABM)

Hubungan Activity Based Management (ABM) dengan Activity- Based Costing (ABC)

  • oleh

ABC memberikan informasi dan ABM menggunakan informasi ini dalam berbagai analisis yang di desain untuk menghasilkan perbaikan yang berkesinambungan. Jadi setelah menerapkan Activity-Based Costing (ABC), perusahaan kemudian melakukan Activity-Based Management (ABM). Secara luas dengan menerapkan Activity-Based Management (ABM) ini, maka nilai yang diterima pelanggan akan lebih bernilai.

Selengkapnya »Hubungan Activity Based Management (ABM) dengan Activity- Based Costing (ABC)